Itulah tadi beberapa Tanaman penyerap polusi yang bisa sobat tanam di dalam kamar atau sekitar pintu kostan sobat.
Perlu sobat sekalian sadari, tubuh kita harus tetap sehat. Karena kita beraktivitas bukan hanya dengan otot. Tetapi Otak kita juga Lelah bekerja seharian.
Kehadiran tanaman penyerap polusi di sekitar kita bisa meringankan beban tubuh dari gangguan polutan atau racun.
Dengan udara yang sehat, jiwa jadi tenang, pikiran juga jadi ikut adem bukan?
Jika ada tanaman lain yang sobat ketahui namun belum diulas di atas, mohon beritahu kami di kolom komentar yah.
Daan, Jangan lupa share ke rekan-rekan sekalian yang kamar kostannya banyak polusi. Kasihan kalua umurnya terlalu singkat di dunia.
Ayo, mulai bergaya hidup sehat mulai dari saat ini juga. Revolusi mental ini mulai dari kamar tidur sobat sekalian!!!