Manfaat atau Kegunaan EM4
Berikut daftar manfaat, fungsi dan keuntungan menggunakan EM4 bagi tanah dan tanaman:
- memperbaiki sifat fisik, kimia dan biologi tanah.
- meningkatkan jumlah produksi tanaman
- menjaga kestabilan hasil pertanian maupun perkebunan
- Memfermentasi bahan organik
- Mempercepat proses dekomposisi bahan-bahan organik di dalam tanah.
- Meningkatkan kualitas kuantitas panen
- Menciptakan pertanian yang berwawasan ramah terhadap lingkungan.
- Memperkaya keragaman mikroba sangat menguntungkan di dalam media tanam atau tambak
- Memperbaiki nutrisi, senyawa yang dibutuhkan tanaman/ikan dari dalam tanah
- Mempercepat proses Fixasi/Bintil Akar
- meminimalisir atau mengurangi kebutuhan pupuk bahkan pestisida.
- Dapat dipergunakan untuk semua jenis komoditi
- Sebagai bahan campuran pakan ternak yang sehat